Breaking

Kamis, 09 Februari 2017

4 Usaha Ternak Paling Cepat dan Menguntungkan

4 Usaha Ternak Paling Cepat dan Menguntungkan - Kali ini Info Kreatif, Membagikan informasi yang mungkin bermanfaat untuk anda dengan judul 4 Usaha Ternak Paling Cepat dan Menguntungkan, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca baik itu info usaha maupun tips dan trik yang ada didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Usaha ternak, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul Artikel: 4 Usaha Ternak Paling Cepat dan Menguntungkan
Link Artikel: 4 Usaha Ternak Paling Cepat dan Menguntungkan

Baca juga


4 Usaha Ternak Paling Cepat dan Menguntungkan

Usaha ternak yang cepat panen bisa memberikan nilai tersendiri. Yaitu perputaran modal yang cepat dan juga dapat mempermudah dalam pengelolaannya.

Keuntungan dari usaha ternak yang cepat panen adalah :

1. Perputaran modal cepat

2. Mudah dalam mengelolanya

3. Tidak boros tempat

4. Dapat dengan mudah untuk menerapkan siklus panen bulanan.


Dari 4 keuntungan diatas, banyak orang mencari ide usaha ternak yang paling cepat dalam masa panennya.

Usaha ternak paling cepat itu sendiri sebagai berikut :



1. Ternak kroto



Dalam usaha ternak yang satu ini. Panen hanya membutuhkan waktu 30 sampai 45 hari saja. Sehingga tidak begitu lama menunggu masa panen tiba.

Harga dari kroto sendiri sangat mahal, karena banyak dicari oleh para pecinta burung hias. Namun sangat sulit untuk mendapatkannya di alam liar.

Baca juga : Jadi Milyuner Dengan Usaha Budidaya Kroto


2. Ternak jangkrik



Ternak ini juga sama seperti kroto. Sama-sama memiliki waktu yang singkat atau cepat dalam masa panen. Dan juga memiliki fungsi yang sama, yaitu untuk pakan burung hias.

Cara pemasarannya cukup mudah, bisa ditawarkan kepada toko pakan burung atau bisa ditawarkan langsung ke konsumen. Bisa juga melalui media online.



3. Ternak cacing sutra



Ternak cacing sutra memiliki masa panen hanya 15 hari saja. Merupakan usaha ternak yang paling cepat.

Namun sebelumnya, panen pertama harus menunggu selama 75 hari. Setelah itu bisa panen selama 15 hari sekali.

Cacing ini digunakan sebagai pakan anak ikan. Atau disebut sebagai larva ikan. Ternak yang tak kalah potensial.




4. Ternak cacing tanah



Beda halnya dengan cacing sutera. Cacing ini bisa dipanen setelah berumur 2 bulan 10 hari.

Walaupun agak lama, namun modalnya sangat sedikit dan harganya cukup mahal. Yaitu sekitar 60 rb per kilo untuk cacing kering.


Itulah 4 peluang usaha ternak yang paling cepat dan menguntungkan

Ternak Ayam Kampung Prospek Usaha Yang Menguntungkan

Cara Memulai Usaha Ternak Yang Menguntungkan


Demikianlah Artikel 4 Usaha Ternak Paling Cepat dan Menguntungkan

Sekianlah artikel 4 Usaha Ternak Paling Cepat dan Menguntungkan kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. Ambilah hal yang bermanfaat didalamnya dan tinggalkan hal yang tidak bermanfaat.

Artikel yang anda baca saat ini 4 Usaha Ternak Paling Cepat dan Menguntungkan link https://idekreatif88.blogspot.com/2017/02/4-usaha-ternak-paling-cepat-dan.html

Tidak ada komentar:

Posting Komentar